Pengacara Jessica Belum Niat Ajukan Praperadilan
hingga kini kliennya belum berniat untuk mengajukan praperadilan
Editor: Bian Harnansa
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Kuasa Hukum Jessica Wongso, Yudi Wibowo, membantah jika kliennya itu berusaha bersembunyi saat hendak ditangkap oleh tim penyidik. Yudi juga mengatakan, hingga kini kliennya belum berniat untuk mengajukan praperadilan. (KOMPASTV)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.