News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ramadan 1434 H

Penggunaan Kartu Kredit di Bulan Ramadan Meningkat

Editor: Budi Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

ilustrasi


TRIBUNNEWS.COM  MAKASSAR  - Penggunaan kartu kredit di bulan Ramadan dan Idulfitri diprediksi akan meningkat di sejumlah pusat perbelanjaan. Perbankan pun mulai sibuk merancang berbagai program dan produk kartu kredit bagi nasabahnya.

Kepala Kantor Fungsional BCA Makassar, Wirya Setyawan mengaku penerbit kartu kredit sudah sangat paham dengan konsumsi nasabah dimomen tersebut. Peningkatan transaksi dipastikan naik hingga 30 persen.

Sementara Regional Manager Bank Mega Makassar, Phie Karsa Kosindra, mengaku, kenaikan volume transaksi kartu kredit mulai terasa sejak Juni kemarin. Pengguna kartu kredit biasanya memanfaatkan sejumlah fasilitas diskon dengan berbelanja di department store, restoran, hingga gerai telekomunikasi.

Kata dia Bank Mega cukup potensial, apalagi dengan tenan yang menawarkan semua kebutuhan masyarakat. “Kami juga memanfaatkan momentum ini untuk mendapatkan peningkatan pemakaian kartu kredit, juga mendapatkan pemegang kartu baru," jelasnya.(cha)
  

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini