News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Rute KA BIAS Solo-Madiun 2024 Lengkap dengan Jadwal Keberangkatan, Harga dan Cara Beli Tiket

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Wahyu Gilang Putranto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI masih menerapkan tarif promo untuk tiket KA BIAS (Bandara Internasional Adi Soemarmo Solo) untuk rute Stasiun Madiun hingga Stasiun Bandara Adi Soemarmo Solo (PP). KAI menyiapkan tarif promo dengan tarif terendah mulai Rp 7.000 hingga Rp 40.000, sesuai dengan relasi yang dipilih - Inilah rute perjalanan Kereta Api BIAS Solo-Madiun terbaru mulai November 2024 lewati 9 Stasiun Adi Soemarmo, Kadipiro, Solo Balapan sampai madiun.

Stasiun Ngawi

  • Tiba pukul 10.54
  • Berangkat pukul 10.56

Stasiun Magetan

  • Tiba pukul 11.09
  • Berangkat pukul 11.11

Stasiun Madiun

  • Tiba  pukul 11.22

2. Stasiun Perhentian Kereta Api BIAS (10868)

Rute: Bandara Adi Soemarmo-Madiun

Stasiun Adi Soemarmo

  • Berangkat pukul 15.32

Stasiun Kadipiro

  • Tiba pukul 15.43
  • Berangkat pukul 15.44

Stasiun Solo Balapan

  • Tiba pukul 15.50
  • Berangkat pukul 15.57

Stasiun Solo Jebres

  • Tiba pukul 16.02
  • Berangkat pukul 16.04

Stasiun Sragen

  • Tiba pukul 16.26
  • Berangkat pukul 16.28

Stasiun Walikukun

  • Tiba pukul 16.46
  • Berangkat pukul 16.48

Stasiun Ngawi

  • Tiba pukul 17.03
  • Berangkat pukul 17.05
Rute perjalanan KA Bandara Internasional Adi Soemarmo (BIAS) diperpanjang sampai Madiun dengan relasi Stasiun Bandara Adi Soemarmo - Madiun (PP) mulai Sabtu (2/11/2024). (https://www.kai.id/)

Stasiun Magetan

  • Tiba pukul 17.18
  • Berangkat pukul 17.20

Stasiun Madiun

  • Tiba pukul 17.31

3. Stasiun Perhentian Kereta Api BIAS (10865)

Rute: Madiun-Bandara Adi Soemarmo

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini