(TribunWow.com/Wulan Kurnia Putri)
TRIBUNNEWS.COM - Seorang bocah perempuan bernama Mia menjalani kehidupan yang susah.
Ayahnya meninggal setelah jatuh dari tebing saat mengumpulkan tanaman herbal untuk dijual.
Ayahnya meninggal saat Mia berusia 5 tahun.
Sejak itu, Mia tinggal bersama ibu dan adiknya.
Dilansir TribunWow.com dari en.goodtimes.my, untungnya mereka masih bisa bertahan hidup dengan berjualan apel.
Keluarga Mia memiliki sebuah perkebunan apel yang terletak di dekat rumah mereka.
Setiap hari Mia membantu ibunya mengumpulkan apel di kebun lalu menjualnya di pasar.
Namun, kehidupan mereka terpuruk sejak ibu Mia jatuh sakit