Mereka akan menghadiri Invictus Games, kompetisi gaya Paralimpiade untuk anggota layanan yang terluka yang diluncurkan Harry pada tahun 2014.
Baca juga: Dengarkan Kisah Pasien hingga Perawat RS Royal, Ratu Elizabeth Akui Mudah Lelah Usai Kena Covid-19
Baca juga: Ratu Elizabeth Tak akan Hadiri Kebaktian Hari Persemakmuran, Diwakilkan Pangeran Charles
Platinum Jubilee Ratu Elizabeth II
Ratu Elizabeth II secara resmi memulai perayaan Platinum Jubilee-nya dengan Trooping the Colour, Kamis (2/6/2022) pagi.
Trooping the Colour merupakan parade militer tahunan yang selalu diikuti dengan foto keluarga kerajaan yang berkumpul di balkon Istana Buckingham.
Baca juga: Mengenal Trooping the Colour, Parade Perayaan Hari Ulang Tahun Resmi Ratu Elizabeth II
Baca juga: Pangeran Harry, Andrew dan Meghan Markle Dilarang Muncul di Balkon Setelah Trooping the Colour.
Dilansir Town&Country, ada sedikit perbedaan dalam perayaan Trooping the Colour tahun ini.
Sebelumnya, keluarga besar ratu akan naik ke balkon untuk melihat pertunjukan aerobatik khusus dari tim Angkatan Udara Kerajaan.
Dikonfirmasi bahwa anggota keluarga kerajaan yang aktif saya yang diundang naik ke balkon.
Artinya, tidak ada lagi Pangeran Andrew yang tersandung skandal pelecehan seksual, Sussexes yang mengundurkan diri, serta Kerabat Putri Margaret, dan beberapa cucu dan cicit Ratu.
Berita lain terkait dengan Royal Family
(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)