News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

8 Fakta Wasabi, Bumbu Hijau Khas Jepang yang Pedas dan Berbau Menyengat

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Wasabi Bubuk - 8 Fakta Wasabi, bumbu hijau khas Jepang yang pedas dan berbau menyengat sebagai pelengkap Sushi, Sashimi, mie soba, yakiniku, dll.

Wasabi adalah bumbu serbaguna yang dapat ditambahkan ke mie soba, saus celup yang disajikan dengan yakiniku, mangkuk nasi wasabi, chazuke unagi (belut), dan banyak lagi.

8. Batang Wasabi lebih tahan lama

Berbeda dengan wasabi parut yang berumur pendek, batang wasabi yang sebenarnya dapat mempertahankan rasanya selama berbulan-bulan jika disimpan dengan benar.

Jadi, meskipun seseorang hanya perlu memarut sebanyak yang ia butuhkan, sebaiknya memisahkan batang wasabi di wadah tertentu.

Batang wasabi dalam kondisi yang tepat, dapat bertahan selama berbulan-bulan dan dinikmati lagi dan lagi.

(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)

Artikel lain terkait Wasabi

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini