News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kenali 16 Gejala Penyakit HIV Ini

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi

Orang yang sebelumnya menderita herpes juga berisiko tertular HIV. Ini karena herpes genital menimbulkan borok yang memudahkan HIV masuk ke dalam tubuh saat berhubungan seks. Dan orang-orang yang memiliki HIV cenderung memiliki wabah herpes lebih parah karena HIV melemahkan sistem kekebalan tubuh mereka.

Kesemutan dan Lemah

HIV juga dapat menyebabkan mati rasa dan kesemutan di tangan dan kaki. Hal ini disebut neuropati perifer yang juga terjadi pada orang dengan diabetes yang tidak terkontrol.

Gejala ini dapat diobati dengan obat penghilang rasa sakit dan anti kejang, seperti gabapentin.

Haid Tidak Teratur

Penyakit HIV secara lanjut berisiko mengalami ketidakteraturan menstruasi, seperti periode yang lebih sedikit dan lebih ringan.

Infeksi HIV juga telah dikaitkan dengan usia menopause awal (47-48 tahun bagi perempuan yang terinfeksi dibandingkan dengan perempuan yang tidak terinfeksi di usia 49-51 tahun).(Ester)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini