- keju
- coklat hitam
- zaitun hijau
- kefir
- kimchi
- kol parut
- acar
- tempe
BERITA REKOMENDASI
- yogurt
Bakteri baik yang hidup di saluran usus diperlukan untuk fungsi normal sistem pencernaan.
Mereka memiliki peran penting dalam melindungi usus terhadap infeksi.
Probiotik dapat membantu mengembalikan keseimbangan bakteri dalam usus.
3. Minum Teh Pekat
Ada beberapa penelitian yang menunjukkan, produk yang mengandung kombinasi herbal tertentu, termasuk teh, dapat membantu sakit perut.