Terapi okupasi adalah pelatihan keterampilan lebih lanjut sehingga memungkinkan penderita stroke kembali bekerja.
3. Terapi wicara
Terapi wicara adalah pelatihan untuk menolong berkomunikasi. Teman atau kerabat penting untuk secara aktif mengajak penderita stroke berbicara layaknya orang sehat.
Konsultasi dengan dokter secara teratur mengenai konsisi penderita stroke sangat dianjurkan karena selalu ada evaluasi selama dua bulan pertama.
Kemudian lebih maksimal lagi selama enam bulan, dan diharapkan selama dua tahun sudah bisa sembuh.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Apakah Penderita Stroke Bisa Kembali Hidup Normal?