News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tips dan Trik

Cara Membedakan Madu Asli dan Palsu, Ini 6 Manfaat Madu untuk Kesehatan Tubuh

Editor: tribunsolo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi madu. Ada beberapa cara untuk membedakan madu asli dan palsu, yakni dengan melakukan tes ibu jari, tes air, tes kain putih dan kertas blotting, tes bakar, tes sari cuka, hingga tes panas.

Studi yang melibatkan 139 anak menunjukkan, madu bisa menghilangkan batuk di malam hari dan meningkatkan kualitas tidur.

Perlu diingat, anak-anak di bawah usia 1 tahun dilarang mengonsumsi madu, karena sistem pencernaan mereka yang belum bisa berkembang sempurna.

Baca juga: Wajib Tahu, Ini 5 Khasiat Luar Biasa dari Rutin Minum Madu dan Air Hangat di Pagi Hari

Baca juga: Cara Mudah Bedakan Madu Asli dengan Madu Palsu

3. Meningkatkan performa olahraga

Madu terbukti lebih ampuh meningkatkan tenaga daripada gula saat sedang berolahraga.

4. Menurunkan tekanan darah

Madu bisa menurunkan risiko penyakit jantung karena mengandung banyak antioksidan, untuk mengurangi tekanan darah.

5. Menyembuhkan luka bakar

Sejak zaman Mesir kuno, madu sudah digunakan untuk mengobati luka bakar.

Pengobatan ini juga sudah terus dikenal hingga sekarang.

6. Mencegah kanker

Madu bersifat sebagai agen antikanker.

Sebab, madu mengandung antioksidan yang bisa melawan peradangan oksidatif yang mendasari banyak penyakit kanker.

(*/LLA)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "6 Cara Membedakan Madu Asli dan Palsu, Pakai Ibu Jari hingga Dibakar"

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini