7. Mabuk perjalanan, kelelahan
Salah satu cara tercepat untuk menangani mabuk perjalanan atau kelelahan adalah dengan membuat milkshake durian dengan campuran madu.
Durian akan menenangkan perut, madu akan menaikan kadar gula darah, sementara susu akan merehidrasi sistem tubuh.
8. Brain Power
200 pelajar di Twickenham (Middlesex) school mengonsumsi durian pada saat sarapan, istirahat, dan makan siang untuk mendorong kecerdasan mereka.
Penelitian menunjukkan bahwa kalium buah yang tinggi dapat membantu siswa lebih perhatian/serius pada pelajaran.
9. Menghindari mual (Morning Sickness)
Makan durian di antara makanan pokok membantu menjaga kadar gula darah dan menghndari morning sickness.
10. Mengurangi gatal akibat gigitan nyamuk
Sebelum Anda menggunakan krim gigitan nyamuk, coba dulu gosok kulit yang digigit nyamuk dengan bagian dalam kulit durian.
Banyak orang mendapati hal ini sebagai cara yang luar biasa dan berhasil untuk mengurangi bentol dan gatal akibat gigitan nyamuk.
Baca juga: Metode Perawatan Kangaroo Mother Care Punya Banyak Manfaat bagi Bayi Prematur
11. Memperbaiki system syaraf
Durian mengandung vitamin B yang tinggi dan dapat membantu memperbaiki system syaraf Anda.
12. PMS (premenstrual syndrome)