News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

7 Manfaat Makan Cokelat untuk Kesehatan, Dapat Tingkatkan Mood dan Redakan Peradangan

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Suci BangunDS
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi cokelat - Berikut beberapa manfaat makan cokelat untuk kesehatan, mulai dari meningkatkan mood dan meredakan peradangan.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut beberapa manfaat makan cokelat untuk kesehatan.

Cokelat merupakan salah satu hidangan atau pemberian yang khas untuk memperingati hari Valentine.

Mengutip dari WebMD, cokelat berasal dari biji buah kakao yang tumbuh di pohon kakao (Theobroma cacao).

Theobroma cacao berasal dari hutan hujan tropis Amerika Tengah yang dibudidayakan suku Olmec dan Maya sekitar 2.500 tahun lalu.

Setelah penemuan Eropa di Amerika, cokelat menjadi sangat populer di dunia yang lebih luas.

Cokelat telah menjadi produk makanan populer yang dinikmati jutaan orang setiap hari karena rasanya unik, kaya, dan manis.

Meski begitu, banyak yang belum mengetahui manfaat memakan cokelat untuk kesehatan tubuh.

Baca juga: 5 Alasan Mengapa Cokelat Dijadikan Hadiah di Hari Valentine

7 Manfaat Makan Cokelat untuk Kesehatan

1. Meningkatkan kesehatan jantung

Antioksidan dalam cokelat dapat menurunkan tekanan darah, mengurangi risiko pembekuan dan meningkatkan sirkulasi darah ke jantung, dikutip dari Hopskin Medicine.

Sehingga menurunkan risiko stroke, penyakit jantung koroner, dan kematian akibat penyakit jantung.

2. Menyeimbangkan sistem kekebalan

Flavonol mencegah sistem kekebalan menjadi overdrive dan mengurangi stres oksidatif, yang merupakan ketidakseimbangan disebabkan oleh sel yang melawan radikal bebas dan penyebab umum banyak penyakit.

3. Meningkatkan fungsi otak

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini