News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kenali Gejala Leptospirosis, Ketahui Faktor Penyebab dan Proses Penularannya

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Daryono
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Grafis Leptospirosis - Simak dan ketahui apa itu penyakit Leptospirosis, perhatikan gejala, faktor penyebab hingga proses penularan penyakit ini.

- Sakit perut

- Diare

- Ruam

Baca juga: 7 Cara Ampuh Mengusir Tikus dari Rumah, Hewan Pengerat yang Dapat Sebarkan Leptospirosis

Proses Penularan Leptospirosis

Penularan Leptospirosis pada manusia biasanya terjadi ketika seseorang mengalami kontak dengan urin atau cairan dari tubuh hewan yang terinfeksi Leptospirosis.

Selain itu penularan Leptospirosis pada manusia ini terjadi ketika ada kontak dengan air, tanah, atau makanan yang terkontaminasi dengan urin yang terinfeksi.

Hewan yang terinfeksi Leptospirosis biasanya akan mengeluarkan bakteri ke lingkungan secara terus menerus atau sesekali selama beberapa bulan hingga beberapa tahun.

Hewan yang berpotensi terinfeksi penyakit Leptospirosis adalah hewan ternak, babi, kuda, anjing, hewan pengerat, dan hewan liar.

Banyak jenis hewan liar dan domestik membawa bakteri ini.

Baca juga: Serba-Serbi Leptospirosis: Pengertian, Penularan, Gejala, hingga Cara Cegah

Penyebab Leptospirosis

- Hewan yang terinfeksi

- Urin hewan yang terinfeksi

- tanah atau air yang terkontaminasi.

Bakteri dapat masuk melalui luka terbuka atau selaput lendir seperti mata atau mulut.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini