News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Mengenal Mycoplasma Pneumoniae, Bakteri yang Disebut Picu Pneumonia Misterius di China

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Garudea Prabawati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi Pneumonia- Berikut pengertian Mycoplasma Pneumonia yang diduga menjadi penyebab Pneumonia misterius di China.

Meskipun belum ada vaksin untuk mencegah infeksi Mycoplasma pneumoniae, ada beberapa hal yang dapat dilakukan seseorang untuk melindungi dirinya sendiri dan orang lain.

Dikutip dari Chp.gov.hk, berikut cara mencegah infeksy Mycoplasma Pneuomoniae:

1. Jaga Kebersihan Diri

- Tutup mulut dan hidung menggunakan tisu saat batuk atau bersin.

- Sering mencuci tangan menggunakan sabun dan air selama 20 detik

- Jika mengalami gejala pernafasan, kenakan masker

- Bangun imunitas tubuh yang baik dengan pola makan seimbang, olahraga teratur, istirahat yang cukup, mengurangi stres, tidak merokok dan menghindari konsumsi alkohol

2. Menjaga Kebersihan Lingkungan

- Bersihkan dan desinfeksi secara teratur permukaan yang sering disentuh seperti furnitur, mainan, dan barang-barang yang biasa digunakan bersama

- Gunakan handuk penyerap sekali pakai untuk menyeka kontaminan yang terlihat jelas seperti sekresi pernapasan, lalu desinfeksi permukaan dan area sekitarnya

- Pertahankan ventilasi dalam ruangan yang baik

- Hindari pergi ke tempat umum yang ramai atau berventilasi buruk

(Tribunnews.com/Farrah Putri)

Artikel Lain Terkait Mycoplasma Pneumoniae

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini