News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Penyebab dan Cara Menangani Kerusakan Sendi Lutut

Penulis: Rina Ayu Panca Rini
Editor: Willem Jonata
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi nyeri lutut.

Proses pemulihan setelah UKA melibatkan rehabilitasi fisik untuk memperkuat otot dan memulihkan rentang gerak lutut.

Pasien biasanya sudah dapat berjalan dengan bantuan walker keesokan hari setelah operasi.

Waktu pemulihan umumnya lebih cepat dibandingkan dengan TKA, dengan banyak pasien melaporkan pengurangan nyeri dan peningkatan fungsi yang cepat dalam minggu-minggu berikutnya.

Selama beberapa bulan pertama pasca-operasi, pasien diharapkan mengalami penurunan nyeri dan pembengkakan, serta peningkatan kemampuan fungsional lutut dibandingkan dengan sebelum operasi.

Terapi fisik yang teratur dan mengikuti petunjuk rehabilitasi akan membantu mencapai pemulihan yang optimal.

 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini