Hal itu dikarenakan seseorang mungkin akan menggoncang hatimu.
4. Cancer
Tampaknya, hubunganmu akan kurang baik karena rasa tidak sabarmu.
Lebih baik, kamu menghabiskan waktu sendirian terlebih dahulu.
Untuk kamu yang jomblo, kamu idealis dalam hal romansa.
Cobalah untuk tidak membiarkan dirimu terbawa emosi yang tidak stabil.
5. Leo
Kamu tidak suka ketika kekasihmu tidak berbicara apa adanya.
Kemudian, kamu akan mengajak kekasih untuk malam romantis yang menyenangkan.
Misalnya, pergi nonton film dan makan di restoran.
Cobalah, buat kenangan indah bersamanya.
Jangan takut untuk memberi tahu, kamu sangat mencintainya.
Sedangkan, kamu yang sedang lajang akan bertemu dengan orang-orang baru.
6. Virgo