News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Hari Valentine

5 Arti Warna Bunga Mawar, Ini Perbedaannya dan Jangan Sampai Salah Beli

Penulis: Muhammad Renald Shiftanto
Editor: Tiara Shelavie
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Petani mengepak hasil panen mawar yang akan dikirim di Desa Gunungsari, Kota Batu, Rabu (3/4/2019).

Mawar putih merupakan lambang dari cinta sejati dan keharmonisan hati.

Warna putih yang melambangkan kesucian dan bunga mawar yang membawa aroma romantisme.

Mawar warna putih biasa digunakan saat acara pernikahan untuk melambangkan kesucian sebuah pernikahan dan tanda tulus dari kedua mempelai.

Selain saat pernikahan, mawar putih bisa juga diberikan kepada istri sebagai tanda cinta yang tak pernah pudar oleh usia.

3. Mawar merah muda

Ilustrasi - Mawar Merah Muda (sg.carousell.com)

Warna ini mewakili bentuk feminitas dan kelembutan.

Warna merah muda juga melambangkan kekaguman, apresiasi, dan kebahagiaan.

Mawar merah muda bisa diberikan ke orang terdekat sebagi bentuk rasa terima kasih.

Bunga warna ini juga bisa diberikan kepada orang terdekat yang sedang sakit dengan harapan bunga warna merah muda membawa keceriaan supaya lekas sembuh.

4. Mawar jingga

Ilustrasi - Mawar Jingga (netflorist.co.za)

Campuran warna kuning dan merah membuat mawar ini dianggap sebagai jembatan persahabatan dan cinta kasih.

Warna merah yang mewakili cinta dan warna kuning yang mewakili persahabatan.

Mawar ini cocok diberikan saat sedang pendekatan (PDKT) karena warna jingga juga dapat mewakilkan rasa ingin mengenal lebih dekat.

5. Mawar kuning

Mawar kuning (Boldsky)
Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini