News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Mau Tahu 8 Trend Makeup Korea Paling Hits 2023? Ini Dia Tren Caramel Blush hingga Matte Velvet Skin

Penulis: Fitri Wulandari
Editor: Dewi Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Makeup Korea. Simak 8 tren makeup Korea yang meledak pada tahun 2023 mulai dari tren Caramel Blush hingga Matte Velvet Skin.

5. Futuristic Makeup Look

Seperti namanya, tren riasan Korea terbaru ini adalah tentang bereksperimen dengan penampilan anda.

Ini tentu saja merupakan angin segar dalam tren K-beauty, yang biasanya menghindari penggunaan pigmen yang berani dan ceria.

"Dengan K-Beauty bergerak ke lebih banyak pigmen, lebih banyak warna, dan lebih banyak kosmetik yang diresapi dengan manfaat perawatan kulit ini, mendorong minat konsumen Asia Tenggara untuk lebih ke penampilan berwarna dan ekspresif, terutama bagi Gen Z yang lebih muda," kata Beauty Trend Forecaster & Analyst di WGSN, Sharon Ahn.

Jika anda selalu ingin mengenakan tampilan riasan yang terinspirasi oleh idola K-pop favorit anda, maka anda bisa mengaplikasikan makeup look satu ini.

Terinspirasi oleh tampilan makeup metaverse dan celestial, tren ini terdiri dari corak pearlescent, reverse neon eyeliner, shimmery eyeshadow, hiasan dengan permata, dan warna bibir yang berani.

6. Makeup Spatula

Makeup Spatula merupakan salah satu tren makeup Korea yang menjadi viral di TikTok pada 2023.

Bagi yang belum tahu, spatula ini dipopulerkan oleh sebagian besar penata rias di Korea Selatan, yang menggunakan spatula untuk mengaplikasikan alas bedak.

Teknik ini memastikan hasil akhir seperti kulit kaca yang terlihat bercahaya namun alami.

Cukup mudah untuk mengikuti teknik riasan ini, meskipun anda mungkin membutuhkan kesabaran dalam mengaplikasikannya.

Cukup gunakan spatula untuk mengaplikasikan foundation pada bagian-bagian kecil pada wajah, ratakan tipis-tipis seperti selai pada roti bakar.

Setelah itu, gunakan spons untuk membaurkan foundation secara merata.

Jika ingin lebih banyak coverage, anda bisa mengaplikasikan beberapa layer dengan memadukan foundation terlebih dahulu sebelum membangun coverage.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini