News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Perolehan Suara PDIP pada Pemilu 2019, Lengkap dengan Jatah Kursinya di DPR RI

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Arif Fajar Nasucha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bendera PDIP - PDIP (Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan) mendapatkan perolehan suara sebanyak 19,33 persen, sehingga mendapatkan jatah 128 kursi di DPR RI.

TRIBUNNEWS.COM - Inilah perolehan suara Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) di tahun 2019, lengkap dengan jatah kursinya di DPR RI.

Berdasarkan data dari bps.go.id, pada Pemilu Legislatif 2019 lalu, partai PDIP mendapatkan perolehan suara sebanyak 27.053.961.

Jika diprosentasekan, perolehan suara PDIP ini mencapai 19,33 persen.

Perolehan suara ini menempatkan PDIP di peringkat satu dan lebih unggul dibandingkan partai-partai lainnya seperti Partai Gerindra, Golkar, Demokrat, dan masih banyak lagi.

Dari hasil perolehan suara tersebut PDIP mendapatkan perolehan kursi DPR sebanyak 22,30 persen.

Jadi dari total 574 kursi di DPR, PDIP mendapatkan jatah sebanyak 128 kursi DPR RI.

Baca juga: Profil Utut Adianto Wakil Sekretaris Jenderal Bidang Internal DPP PDIP Periode 2019-2024

Alat Kelengkapan DPR

Pimpinan DPR

Puan Maharani merupakan kader dari PDIP yang menempati jabatan sebagai Ketua di DPR RI tahun 2019 - 2024.

Komisi DPR

Mengutip dari dpr.go.id, susunan dan kanggotaan komisi ditetapkan oleh DPR dalam Rapat paripurna menurut perimbangan dan pemerataan jumlah anggota tiap-tiap fraksi pada permulaan masa keanggotaan DPR dan pada permulaan Tahun Sidang.

Setiap Anggota, kecuali Pimpinan MPR dan DPR, harus menjadi anggota dari salah satu komisi.

Ilustrasi DPR (Kompas.com)

Baca juga: Susunan Pengurus PDIP 2019-2024: Ketum Megawati, Djarot hingga Tri Rismaharini Jadi Ketua Bidang

Komisi I

Anggota Komisi I DPR RI berjumlah 49 orang,10 orang di antaranya dari fraksi PDIP.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini