Diketahui, Bambang Pacul sudah menjadi wakil rakyat selama empat periode, dan akan menjadi lima periode karena terpilih kembali tahun ini.
Bambang Pacul pernah menjabat Ketua DPP PDIP dan kini menjabat Ketua DPD PDIP Jateng.
"Ini bicara misal di Pilkada Jawa Tengah 2024 dijejer orang-orang penting, tiba-tiba muncul satu (Bambag Pacul). Ini soal kelayakan. Kapasitas, kelayakan, maqom. Beliau harus jadi Gubernur Jateng," ungkap Hasan.
(Tribunnews.com/Garudea Prabawati/Gilang Putranto) (Kompas.com/Tatang Guritno)