News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ledakan di Cireundeu

Utusan Perusahaan Prabowo Datangi Rumah Winson Pola

Penulis: Abdul Qodir
Editor: Johnson Simanjuntak
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tim Puslabfor Polri dan INAFIS Polda Metro Jaya melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di lokasi pelemparan granat di depan rumah seorang pengusaha, Pola Winson, di Kompleks Bali View, Cirendeu, Ciputat, Tangerang Selatan, Jumat (27/9/2013). Polisi masih penyelidikan peristiwa itu tetapi dugaan sementara kejadian tersebut merupakan teror personal kepada Direktur PT Kertas Nusantara tersebut. Warta Kota/Adhy Kelana

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Rumah Direktur PT Kertas Nusantara, Winson Pola, di perumahan Bali View, Ciputat, Jumat (27/9/2013) dini hari, dilempar granat oleh dua orang tak dikenal.

Sekitar pukul 17.00 WIB, dua orang yang mengaku dari bagian keamanan perusahaan holding PT Kertas Nusantara atau Kiani Kertas, PT Nusantara Energy Group, mendatangi rumah Winson.

Keduanya mengaku hanya melakukan pengecekan terhadap rumah salah satu direktur PT Kertas Nusantara tersebut.

"Kami dari internal Enegy Group mau mengecek rumah pak Winson, dan cek perkembangan kasusnya. Pak Winson ini salah satu satu direktur PT Kiani Kertas. Jadi, abis ini kami ke polres atau polsek," ujar utusan PT Nusantara Energy Group itu yang enggan disebutkan namanya.

Selain mengecek, kedua utusan perusahaan tersebut sempat berbincang dengan penghuni rumah.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini