News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Gelar 18 Rekonstruksi Pembunuhan Hilarius Ladja di Ancol, Polisi Soroti Adegan ke-13 dan 14

Editor: Imanuel Nicolas Manafe
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Polres Metro Jakarta Utara menggelar rekonstruksi kasus pembunuhan yang menewaskan Hilarius Ladja (31) di Pantai Lagoon, Ancol Taman Impian, Jakarta Utara pada Jumat (12/7/2019)

Peristiwa penusukan itu terjadi pada Minggu (30/6/2019) dini hari. Saat itu, tersangka dan korban tengah merayakan ulang tahun anak dari teman mereka di pantai Ancol.

Usai perayaan ulang tahun, mereka lalu pesta minuman keras di pinggir pantai.

Penusukan terjadi usai kedua tersangka tak terima dengan ucapan korban yang bernada menantang.

Penusukan berimbas korban tewas dengan sembilan luka tusuk.

Sementara itu, penangkapan terhadap kedua pelaku dilakukan pada Selasa (2/7/2019) lalu usai polisi melakukan olah TKP.

Adapun barang bukti yang diamankan antara lain pisau, pakaian korban, jam tangan bernoda darah, batu hebel bernoda darah, dan handphone.

Akibat perbuatannya, kedua pelaku dijerat Pasal 338 KUHP dan Pasal 351 ayat 3 KUHP juncto Pasal 55 ayat 1 KUHP dan Pasal 221 ayat 1 KUHP dengan ancaman hukuman maksimal 15 tahun penjara.

Jadi Tontonan Pengunjung

Ilustrasi Penusukan (tnp.sg)

Baca: Sebelum Tewas dengan 9 Luka Tusuk, Hilarius dan Kawan-kawannya Pesta Miras di Ancol

Polres Metro Jakarta Utara menggelar rekonstruksi kasus pembunuhan yang menewaskan Hilarius Ladja (31) di Pantai Lagoon, Ancol Taman Impian, Jakarta Utara pada Jumat (12/7/2019).

Dua tersangka, Jadri Pelamonia (27) dan Alfredo Anando (30) alias Aped, dihadirkan dengan tangan terborgol dan baju tahanan yang mereka kenakan.

Sementara saksi dan korban diperankan oleh anggota Satreskrim Polres Metro Jakarta Utara.

Dalam proses rekonstruksi, polisi memasang garis polisi pada dua titik di dekat pantai.

Rekonstruksi yang dimulai sejak pukul 9.30 WIB pun menjadi tontonan pengunjung pantai Ancol yang sejak pagi sudah berada di sana.

Perhatian pengunjung di pantai teralihkan sementara ke rekonstruksi yang berlangsung sekira dua jam.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini