News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tolak Remisi Bagi Koruptor, Lima Guru Besar Kirim Surat Kepada Jokowi

Penulis: Ferdinand Waskita
Editor: Adi Suhendi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Koordinator Bidang Hukum Indonesia Corruption Watch (ICW) Emerson Yuntho.

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Ferdinand Waskita

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Lima Guru Besar dari berbagai perguruan tinggi menberikan surat kepada Presiden Joko Widodo.

Dalam Surat tersebut para guru besar meminta Jokowi agar tidak mengesahkan regulasi yang mempermudah syarat pemberian remisi untuk koruptor.

Surat yang akan dikirimkan Senin (5/9/2016) tersebut akan difasilitasi ICW.

"Permintaan untuk menolak pengesahan regulasi yang mempermudah pemberian remisi untuk koruptor," kata Peneliti ICW Emerson Yuntho dalam keterangannya, Minggu (4/9/2016).

Lima guru besar itu yakni Mahfud MD, Rhenald Kasali, Marwan Mas, Hibnu Nugroho dan Sulistyowati Irianto.

Ini isi surat kepada Presiden Joko Widodo:

Indonesia, 5 September 2016

 Kepada Yth.

Presiden Republik Indonesia

Joko Widodo

Di Jakarta

Hal: Permintaan Untuk Menolak Pengesahan Regulasi yang Mempermudah Pemberian Remisi Untuk Koruptor

Dengan Hormat,

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini