TRIBUNNEWS.COM - Mantan politikus Demokrat, Ruhut Sitompul memberikan sindiran pada Dewan Kehormatan PAN, Amien Rais.
Sindiran itu diberikan Ruhut melalui Twitter miliknya, @RuhutSitompul, Selasa (11/9/2018).
Ruhut menyindir Amien Rais dengan membandingkan Joko Widodo (Jokowi).
Ia juga memberikan peribahasa yang berarti melakukan perbuatan yang mempermalukan diri sendiri.