News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ani Yudhoyono Meninggal

Ibu Ani 4 Bulan Berjuang Lawan Leukemia Sebelum Wafat, Ini Gejala dan Penyebab Penyakit Tersebut

Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Malvyandie Haryadi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

4 Bulan Berjuang Lawan Leukimia, Ani Yudhoyono Akhirnya Meninggal Dunia

Penyebab Kanker Darah

Secara umum, penyebab kanker darah hingga kini masih belum diketahui secara pasti.

Beberapa ahli menduga perubahan dalam DNA bisa membuat sel darah sehat berubah menjadi kanker.

Selain itu, kanker darah juga memiliki kecenderungan genetik atau keturunan.

Artinya, jika keluarga terdekat seperti orangtua, saudara kandung, atau kakek dan nenek memiliki riwayat penyakit ini, maka bisa jadi Anda juga memiliki risiko.

Faktor lain, seperti bahan kimia berbahaya, paparan radiasi, dan infeksi virus, juga diketahui bisa menjadi penyebab kanker darah.

Baca: Kondisi Terakhir Ani Yudhoyono sebelum Wafat, Dokter Terawan: Beliau sebelumnya Ditidurkan

Baca: Deretan Foto Lawas Ibu Ani Yudhoyono: Dari Tahun 1970-an Selalu Terlihat Cantik Menawan

Baca: Terungkap Penyebab Gagalnya Donor Sumsum Tulang Belakang untuk Ani Yudhoyono

1. Leukemia

Penyakit leukemia adalah salah satu jenis kanker darah yang paling umum dijumpai.

Penyakit ini menyerang sel darah putih manusia dalam melawan infeksi.

Itulah sebabnya, penyakit ini juga kerap disebut kanker sel darah putih.

Ketika seseorang mengidap leukemia, sumsum tulangnya tidak mampu memproduksi sel darah merah dan trombosit yang cukup untuk memasok kebutuhan tubuh.

Gejala leukemia sendiri sebenarnya sulit dikenali. Apalagi, penyakit ini tidak memiliki ciri yang sangat khas.

Meski begitu, beberapa gejala ini bisa menjadi tanda untuk Anda meningkatkan kewaspadaan terhadap lekumia.

  • Anemia
  • Darah suka membeku
  • Sering mengalami pendarahan seperti mimisan, memar, atau gusi berdarah
  • Rentan terhadap infeksi 
  • Nyeri persendian atau tulang belakang
  • Sering sakit kepala
  • Nafsu makan menurun 
  • Penurunan berat badan secara drastis 
  • Keringat berlebih pada malam hari
Ilustrasi Anemia (YouTube)

Baca: Tubuh Ani Yudhoyono Semakin Kurus, Minuman Sejuta Umat Ini Ternyata Dapat Menyebabkan Leukimia

Baca: Ani Yudhoyono Harus Mendapat Transfusi Darah Hampir Tiap Hari Lantaran Penyakit Kanker Darah

2. Limfoma

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini