News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

SNMPTN 2020

Cara Daftar SNMPTN bagi Peserta KIP Kuliah secara Online, Ketahui 5 Prosedur Wajibnya

Penulis: Ayu Miftakhul
Editor: Pravitri Retno W
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Prosedur pendaftaran SNMPTN 2020 bagi penerima KIP Kuliah

5. Setelah masa pendaftaran KIP Kuliah berakhir, akan dilaksanakan Kegiatan Sinkronisasi Data antar Data Pendaftar SNMPTN di LTMPT dengan Data penerima KIP Kuliah untuk keperluan seleksi.

Pendaftaran dianggap sah bila sudah dilakukan 'Finalisasi'.

Siswa yang tidak melakukan 'Finalisasi' dianggap belum atau tidak mendaftar SNMPTN.

Simak juga langkah-langkah pendaftaran mulai dari login hingga mencetak bukti pendaftaran.

Update Info SNMPTN 2019 (Grafis Tribunnews.com/Ananda Bayu S)

Baca: Update SNMPTN 2020: Batas Waktu Pembuatan KIP Kuliah Dibuka hingga Akhir Maret 2020

Baca: Syarat dan Tahapan Pendaftaran KIP Kuliah 2020, Dibuka Bulan Maret dan Bisa Ikut Daftar SNMPTN

Simak cara mendaftar SNMPTN 2020 berikut ini:

- Login ke Portal LTMPT

Login menggunakan email dan password masing-masing siswa.

- Isi Biodata Siswa

Siswa pendaftar mengisi biodata secara lengkap dan juga sesuai.

- Pilih PTN dan Program Studi

Kemudian, peserta diminta untuk memilih pilihan PTN dan program studi

- Unggah Dokumen Prestasi Tambahan

Langkah selanjutnya, peserta diminta untuk mengunggah (upload) dokumen prestasi tambahan apabila ada.

- Unggah Portofolio untuk Program Studi Seni dan Olahraga

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini