News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

4 Langkah Mudah Dapatkan Token Listrik Gratis PLN, via Website www.pln.co.id atau WA

Penulis: Daryono
Editor: Ayu Miftakhul Husna
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Warga saat melakukan pengecekan token listrik prabayar di Rumah Susun Bendungan Hilir, Jakarta Pusat, Rabu (1/4/2020). Pemerintah akan membebaskan biaya untuk pelanggan listrik 450 VA selama tiga bulan ke depan sedangkan untuk pelanggan listrik 900 VA akan mendapatkan keringanan berupa potongan harga sebesar 50 persen. Tribunnews/Jeprima

TRIBUNNEWS.COM - Perusahaan Listrik Negara (PLN) terus merealisasikan bantuan listrik gratis bagi pelanggan 450 VA dan diskon 50 persen bagi pelanggan 900 VA bersubsidi.

Untuk diketahui, dalam program ini terdapat 24 juta pelanggan 450 VA yang mendapatkan listrik gratis selama tiga bulan, mulai April hingga Juni 2020.

Adapun pelanggan 900 VA yang mendapat diskon listrik 50 persen berjumlah 7 juta pelanggan.

Baca: Sosiolog Imam Prasodjo Sarankan Pemerintah Beri Sembako, Tak Cukup Hanya Gratiskan Listrik

Sampai dengan Senin malam kemarin, PLN melaporkan sudah 10,7 juta pelanggan yang mendapatkan token listrik gratis.

Lantas, bagaimana cara mendapatkan token listrik gratis dari PLN? 

Caranya mudah, PLN memberikan dua cara yakni dengan melalui WhatsApp dan website PLN. 

Berikut dua cara mendapatkan token listrik gratis sebagaimana dikutip dari akun instagram resmi PLN, Selasa (7/4/2020): 

Melalui website PLN:

1. Pelanggan mengakses website PLN, www.pln.co.id

2. Masukkan ID pelanggan/nomor meter pada kolom 'Pencarian & Identitas' yang tampil pada layar

3. Token listrik gratis akan tampil pada Kolom Keterangan

4. Token listrik gratis berhasil didapatkan, pelanggan dapat memasukkan angka tersebut ke kWH meter

Melalui WhatsApp

1. Kirim pesan melalui WhatsApp dengan nomor 08122123123

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini