News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Rehabilitasi: Penjelasan, Tujuan, Jenis, Sasaran dan Tahapannya

Penulis: Adya Ninggar P
Editor: Arif Fajar Nasucha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyandang tunanetra membaca Alquran Braille di Masjid An Nur, Kantor UPT Rehabilitasi Sosial Bina Netra (RSBN), Dinas Sosial Provinsi Jawa Timur, di Jalan Beringin, Kota Malang, Jawa Timur, Jumat (16/4/2021). Memasuki bulan Ramadan, aktivitas keagaman seperti tadarus Alquran penyandang tunanetra binaan UPT RSBN kian meningkat untuk mempertebal iman dan menambah pahala. Surya/Hayu Yudha Prabowo

Tahap prarehabilitasi

- Bimbingan dan penyuluhan kepada klien, keluarga dan masyarakat

- Motivasi kepada kelien agar dapat ikut serta dalam menyusun program rehabilitasi,

- Meyakinkan pada klien; rehabilitasi akan berhasil kalau terdapat kerja sama tim ahli dan pasien.

- Pemeriksaan terhadap diri klien.

Tahap pelaksanaan rehabilitasi

- Klien sudah menjalankan program rehabilitasi.

- Klien mendapatkan pelayanan rehabilitasi yaitu rehabilitasi: medis, rehabilitasi, vokasional, dan rehabilitasi sosial.

- Pelaksanaan ketiga jenis rehabilitasi ini berlangsung serempak dalam suatu periode.

- Pelaksanaan rehabilitasi.

Tahap pembinaan hasil rehabilitasi

- Diberikan kepada klien yang sudah menjalankan program rehabilitasii dan dianggap sudah siap berdiri sendiri kembali ke masyarakat.

- Untuk memantapkan hasil rehabilitasi klien masih dibina, dan dilakukan evaluasi apakah klien sudah betul-betul dapat menyesuaikan diri di masyarakat, dan apakah masyarakat mau menerima kehadirannya.

- Pada tahap ini biasanya dijadikan dua bentuk kegiatan;

a. kegiatan pra-penyaluran

b. kegiatan penyaluran dan pembinaan

(Tribunnews.com/Nadya)

Berita lain terkait rehabilitasi

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini