News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Hari Stroke Sedunia: Sejarah, Tema, Cara Memperingati hingga Faktanya

Penulis: Katarina Retri Yudita
Editor: Nuryanti
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi stroke di usia muda - Berikut sejarah Hari Stroke Sedunia, simak penjelasan selengkapnya berikut ini.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut sejarah Hari Stroke Sedunia, simak penjelasan selengkapnya berikut ini.

Hari Stroke Sedunia atau World Stroke Day dipringati setiap 29 Oktober.

Organisasi Stroke Dunia atau The World Stroke Organization (WSO) menyatakan bahwa satu dari empat orang dewasa akan mengalami stroke dalam hidup mereka.

Oleh karena itu, peringatan Hari Stroke Sedunia bertujuan untuk meningkatkan kesadaran tentang penyakit stroke di seluruh dunia.

Baca juga: Sejarah Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober, Beserta Isi Teks Sumpah Pemuda

Secara sederhana, stroke terjadi ketika suplai darah ke otak seseorang terputus.

Hal ini mengakibatkan kerusakan sementara atau permanen pada sel-sel otak seseorang.

Seseorang dapat pulih dari stroke, tetapi mereka yang tidak sembuh dari stroke akan menderita cacat hingga meninggal.

Hari Stroke Sedunia ini memperkuat gagasan bahwa stroke dapat dicegah.

Salah satu hal baik yang dapat dilakukan untuk mengurangi kemungkinan terkena stroke adalah menjadi aktif secara fisik.

Hal ini dapat didukung dengan berolahraga secara teratur dan makan atau minum dengan benar.

Perlu diketahui, stroke adalah penyebab kecacatan nomor satu dan juga merupakan penyebab tertinggi kedua orang yang meninggal karena suatu penyakit.

Berikut sejarah dan ulasan selengkapnya mengenai Hari Stroke Sedunia dan stroke, dikutip dari nationaltoday.com:

Sejarah stroke dan Hari Stroke Sedunia

Sejarah stroke

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini