Jika halaman ditutup, tes akan tetap berlangsung dan tersimpan selama waktu pengerjaan.
11. Klik Gabung pada gelombang yang tersedia;
Selanjutnya kamu akan menerima notifikasi kelolosan melalui SMS dan email setelah penutupan Gelombang.
Jika kamu lolos, kamu dapat melihat nomor Kartu Prakerja dan status saldo pada dashboard akun kamu setelah kamu menonton 3 video tentang Kartu Prakerja.
Untuk pendaftar yang tidak lolos, akan ada notifikasi “Kamu Belum Lolos Gelombang” pada dashboard akun kamu.
Jika belum lolos, mereka bisa mengikuti Gelombang berikutnya yang dapat dipilih kembali di dashboard akun Prakerja masing-masing.
(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)
Artikel lain terkait Kartu Prakerja
Cara Login ke Link Dashboard.prakerja.go.id, Panduan Pendaftaran Program Kartu Prakerja Gelombang 67
Cara Login ke Link Dashboard.prakerja.go.id, Panduan Pendaftaran Program Kartu Prakerja Gelombang 54
Cara Login ke Link Dashboard.prakerja.go.id, Panduan Pendaftaran Program Kartu Prakerja Gelombang 63