"Apalagi jika diduga pelaku adalah anak pejabat, tindakan kekerasan yang diduga dilakukan anak pejabat justru berdampak buruk pada ayahnya."
"Karena baik buruknya tingkah laku anak bergantung pada pola asuh orangtua," jelas Poengky.
Ia menambahkan, dengan adanya perkara ini maka orang tua pelaku memiliki kewajiban penuh untuk bertanggung jawab menyelesaikan persoalan yang ada dengan baik.
(Tribunnews.com/Sri Juliati/Abdi Ryanda Shakti) (Kompas.com/Ellyvon Pranita/Tria Sutrisna)
BERITA REKOMENDASI