News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Jadwal Pendaftaran SMP di PPDB Kota Jambi 2023, Berikut Jalur dan Persyaratannya

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Suci BangunDS
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Informasi pendaftaran SMP di PPDB Kota Jambi 2023 - Berikut jadwal pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Kota Jambi 2023 untuk SMP, dilaksanakan mulai tanggal 21 Juni 2023.

f. Mempunyai salah satu dokumen Kartu Pengendali Sosial, yaitu: PKH, KIP, dan sebagianya yand dikeluarkan oleh pemerintah.

3. Syarat Daftar SMP di PPDB Kota Jambi 2023 Jalur Prestasi (10 persen)

a. Surat Keterangan Lulus (SKL) Asli

b. Kartu keluarga

c. Akte Kelahiran Asli

d. Surat keterangan bisa baca tulis Al-Quran (bagi yang Muslim)

e. Kartu Identitas Anak (KIA) jika ada

f. Mengunggah atau mengupload Piagam Asli Tahfidz Qur'an atau kejuaraan Sains, seni, Olahraga dan lain-lain.

Baik di tingkat Kabupaten atau Kota, Provinsi, Nasional, dan atau Internasional

Baca juga: Pendaftaran SMA PPDB Lampung 2023 Jalur Zonasi Dibuka Besok, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

4. Syarat Daftar SMP di PPDB Kota Jambi 2023 Jalur Perpindahan Tugas orang tua (5 persen)

a. Surat Keterangan Lulus (SKL) Asli

b. Akte Kelahiran Asli

c. Kartu Identitas Anak (KIA) jika ada

d. Mengupload surat penugasan dari Instansi, Lembaga, Kantor atau perusahaan tempat orang tua atau wali bertugas.

e. Surat Penugasan tersebut diterbitakn sesudah 1 Juli 2022.

(Tribunnews.com/Muhammad Alvian Fakka)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini