News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Idul Adha

Doa Menyembelih Hewan Kurban, Lengkap dengan Panduan Penyembelihannya

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Daryono
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Idul Adha - Sebelum menyembeli hewan kurban, jangan lupa untuk membaca doa, simak doa sebelum menyembelih hewan kurban Idul Adha, lengkap dengan panduannya.

TRIBUNNEWS.COM - Simak doa sebelum menyembelih hewan kurban, lengkap dengan panduan menyembelih hewan kurban Idul Adha 2023.

Kurban merupakan salah satu ibadah yang dikerjakan umat Islam saat perayan Idul Adha.

Perayaan Idul Adha tahun 2023 jatuh pada 28 Juni 2023 menurut Muhammadiyah, dan 29 Juni 2023 menurut pemerintah.

Sebelum berkurban, ada baiknya umat Muslim memahami terlebih dahulu syarat dan bacaan doa menyembelih hewan kurban.

Selain itu, sebaiknya kita juga harus mengetahui cara memilih hewan dan menyembelih hewan kurban yang benar pada saat Idul Adha.

Baca juga: Shalar Idul Adha 1444 HIjriah di Gedung PP Muhammadiyah Meluber Sampai Jalan

Bacaan Doa Sebelum Menyembelih Hewan Kurban

Nawaitu al-udhiyata bi syaatin lillahi ta’ala.'

Artinya:

"Saya niat berkurban untuk diri sendiri karena Allah ta'ala."

Syarat Orang yang Berkurban

- Islam

- Baligh dan berakal

- Mampu untuk berqurban

- Merdeka

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini