e) mengunggah SK pembagian mengajar (bagi guru);
f) mengunggah SK pengangkatan kepala sekolah (bagi kepala sekolah);
g) mengunggah surat izin dari kepala sekolah tempat bekerja sesuai format (bagi guru);
h) mengunggah surat izin dari kepala dinas pendidikan/ketua yayasan tempat bekerja sesuai format (bagi kepala sekolah);
i) mengunggah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran.
Cara Daftar Calon Guru Penggerak
1. Mengakses dan login ke simpkb;
2. Membuka menu program Guru Penggerak dan melakukan Registrasi Calon Guru Penggerak melalui laman https://sekolah.penggerak.kemdikbud.go.id/gurupenggerak;
3. Mengikuti tahapan seleksi calon peserta Pendidikan Guru Penggerak;
4. Melakukan ”ajuan” sebagai calon peserta Pendidikan Guru Penggerak.
Jadwal Calon Guru Penggerak
1. Informasi Rekrutmen Calon Guru Penggerak: 17 Juni – 17 Juli 2023
2. Registrasi/Pendaftaran (Unggah Berkas, Pengisian Esai): 17 Juli – 4 Agustus 2023
3. Verifikasi, Validasi, Dan Penilaian Berkas: 8 – 18 Agustus 2023
4. Penilaian Esai: 23 Agustus – 7 September 2023
5. Pengumuman Tahap 1: 21 – 22 September 2023
6. Simulasi Mengajar dan Wawancara: 26 September – 9 November 2023
7. Pengumuman tahap 2: 22 – 23 November 2023
8. Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 10: Akan diinformasikan kemudian
(Tribunnews.com, Widya)