News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Lowongan Kerja

Kimia Farma Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Ini Syaratnya

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Tiara Shelavie
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Info lowongan kerja PT Kimia Farma Tbk 2023 - Simak inilah syarat dan cara daftar lowongan kerja PT Kimia Farma Tbk untuk formasi Medical Sales Representative.

TRIBUNNEWS.COM - PT Kimia Farma Tbk membuka lowongan kerja untuk formasi Medical Sales Representative.

Lowongan kerja Kimia Farma ini diperuntukan untuk lulusan minimal D3 dan S1.

Hal tersebut diinformasikan melalui Instagram resmi @kemnaker pada Sabtu (19/8/2023).

"PT Kimia Farma Tbk membuka kesempatan bagi Rekanaker untuk bergabung dalam formasi Medical Sales Representative." tulis keterangan dalam postingan @kemnaker.

Baca juga: Lowongan Kerja Bank BCA Terbaru 2023 untuk Fresh Graduate, Ada 2 Posisi, Ini Syarat dan Tahapannya

Pendaftaran dapat dilakukan melalui tautan eRecruitment PT Kimia Farma Tbk di laman kimiafarma.app/KimiaFarmaHiringTh2023.

Sebagai informasi, proses seleksi lowongan kerja Kimia Farmaini tidak dipungut biaya apapun.

Adapun syarat hingga cara daftar lowongan kerja Kimia Farma sebagai berikut:

Syarat Daftar Lowongan Kerja Kimia Farma

1. Pria atau Wanita

2. Usia maksimal 27 tahun untuk lulusan D3

3. Usia maksimal 27 tahun untuk lulusan S1

4. Pendidikan minimal D3 Sederajat

Pengalaman dan Ketrampilan Non Teknis

1. Fresh graduate dipersilahkan mendaftar

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini