News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Alasan Proton Iriz Hanya Tersedia dalam Satu Varian Mesin

Editor: Fajar Anjungroso
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Harga Proton Iriz Di Bawah Rp 200 Juta

TRIBUNNEWS.COM, SENTUL - Berbeda dengan Proton Iriz yang beredar di Malaysia dengan tersedianya dua jenis mesin.

Untuk pasar Indonesia saat Iriz hanya disediakan 1 jenis mesin berkapasitas 1.332 cc yang dipadu transmisi manual dan CVT.

"Kita juga melihat skema pajak di Indonesia,  karena mesin di atas 1.500 cc pajaknya lebih tinggi.  Maka itu mesin 1.300 lebih dulu yang diluncurkan, " ujar Shahidin Sahamid,  Regional Head ASEAN International Sales Division,  Perusahaan Otomobil Nasional Sdn Bhd.

Mesin yang mengusung teknogi Variable Valve Timing (VVT) ini sanggup menyuplai tenaga hingga 94 dk serta torsi maksimal mencapai 120 Nm pada putaran 4.000 rpm ke roda depan.

Ketika mencobanya di Kawasan Bukit Sentul yang memiliki karakter jalan menanjak dan turunan,  tenaganya terbilang cukup ketika melahap tanjakan panjang. 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini