News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Toyota Yaris Garapan Gazoo Racing Resmi Dirilis, Ada 3 Tipe dan Dijual Mulai Rp 300 Jutaan

Penulis: Muhammad Renald Shiftanto
Editor: Tiara Shelavie
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Toyota Yaris garapan Toyota Gazoo Racing (TGR)

Tak hanya itu, untuk seri berperforma tinggi ini akan dibekali dengan sistem 4WD serta transmisi manual.

Untuk seri RS, akan dibekali dengan mesin 1,5 liter tiga silinder segaris berpenggerak depan.

Mobil ini yang tersedia dalam varian RS, RC, RZ, dan High Performance ini dibanderol mulai 2.650.000 yen atau setara Rp 367 jutaan hingga 4.560.000 yen atau setara Rp 633 jutaan.

Agar lebih jelas, mari kita bedah satu per satu.

Model RZ

Toyota GR Yaris RZ (Toyota Global)

Model RZ ini memiliki output tinggi yang menawarkan stabilitas berkendara yang mengagumkan.

Tak hanya itu, akselerasi yang luar bisa dan sensasi mesin putaran tinggi juga ada di model RZ ini.

Selain itu, RZ dengan varian "High Performance" juga bakal hadir.

RZ memiliki mesin turbo tiga silinder segaris 1,6 liter yang menghasilkan tenaga sebesar 268 tenaga kuda dengan torsi maksimal 370 Nm.

Mesin di seri RZ diklaim lebih ringkas, ringan dan berdaya tinggi.

Mobil bertransmisi pamunial ini menggunakan sistem 4WD sport "GR-FOUR" yang baru dikembangkan dengan sistem tenaga penggerak depan dan belakan variabel menggunakan kopling multi-pelat Torsen.

Mobil ini juga memiliki LSD depan dan belakang untuk seri RZ High Performance.

Model RC

Toyota GR Yaris RC (Toyota Global)

Model RC merupakan model yang ideal untuk menjadi bahan kompetisi dalam motor sports.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini