Jawaban:
A. Bertambah dan berkurangnya penduduk
- Bertambahnya penduduk akan mendorong sikap kompetitif.
- Menurunnya tingkat kesejahteraan rakyat karena penduduknya yang terlalu banyak.
- Meningkatnya angka kelahiran.
B. Penemuan baru
- Lahirnya penemuan baru atau teknologi baru membuat masyarakat ingin melakukan atau mendapatkan sesuatu yang serba instan.
- Mudah tersulut emosi karena kecepatan perkembangan teknologi.
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 SD Halaman 54: Membuat Kalimat dengan Kata Tanya
C. Konflik
- Akibat peristiwa kelam pada 1998, masyarakat menjadi hidup berkelompok bagi mereka yang menjadi korban peristiwa tersebut.
- Munculnya sikap tidak percaya kepada pemerintah karena telat meredam konflik.
D. Revolusi atau pemberontakan
- Melahirkan gerakan yang pro terhadap ideologi pemberontak tanpa memiliki pemahaman menyeluruh akan ideologi tersebut.
5. Tulislah masing-masing perubahan sosial tersebut secara ringkas!
6. Carilah bahan referensi dari berbagai sumber untuk membantu kalian menemukan perubahan sosial budaya yang terjadi!
DISCLAIMER:
Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.
Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.
(Tribunnews/Pondra Puger)