7) Arahkan pisau (alat penyembelih) pada bagian leher hewan. Sembelihlah sampai terputus tenggorokan, saluran makanan, dan urat lehernya.
5. Sebutkan hal-hal yang disunahkan dalam penyembelihan hewan!
Jawaban: Berikut ini hal-hal yang disunahkan dalam proses penyembelihan hewan.
a) mengasah alat menyembelih setajam mungkin, untuk mengurangi rasa sakit pada hewan,
b) menghadapkan hewan sembelihan ke arah kiblat,
c) membaca basmalah (menyebut asma Allah SWT),
d) menyembelih di pangkal leher.
*) Disclaimer:
- Jawaban di atas hanya digunakan oleh orangtua untuk memandu proses belajar anak.
- Sejumlah soal merupakan pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.
(Tribunnews.com/Nurkhasanah)