Akhirnya, debit air hujan yang tinggi menyebabkan bencana banjir yang tidak terelakkan.
- Paragraf ke 7
Gagasan Pokok:
Masalah lingkungan di atas merupakan masalah serius yang harus segera diatasi.
Gagasan Penjelas:
Meskipun tidak mungkin mengatasi keenam masalah utama lingkungan tersebut, setidaknya harus dicari solusi untuk mencegah bertambah buruknya kondisi bumi.
*) Disclaimer:
- Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.
- Sebelum melihat kunci jawaban, siswa harus terlebih dahulu menjawabnya sendiri, setelah itu gunakan artikel ini untuk mengoreksi hasil pekerjaan siswa.
(Tribunnews.com/Nurkhasanah)