News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pendaftaran Beasiswa LPDP 2023 Dibuka Besok, Simak Jadwal dan Cara Daftarnya

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Sri Juliati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

LPDP Tahun 2023 - Pendaftaran beasiswa LPDP tahun ini akan dibuka mulai besok 25 Januari 2023, ini simak jadwal dan juga cara daftarnya berikut ini.

- 31 Mei 2023 Seleksi Substansi berakhir

- 8 Juni 2023 Pengumuman Hasil Seleksi Substansi (Final)

Baca juga: Syarat dan Cara Daftar Beasiswa LPDP 2022 Tahap 2, Akses beasiswalpdp.kemenkeu.go.id

Cara Daftar Program Beasiswa LPDP

- Mendaftar secara online pada situs Pendaftaran Beasiswa LPDP beasiswalpdp.kemenkeu.go.id

- Melengkapi dan mengunggah semua dokumen yang dipersyaratkan pada aplikasi pendaftaran

- Submit aplikasi pendaftaran untuk mendapatkan kode registrasi/pendaftaran.

- Memastikan dokumen-dokumen pendukung seperti Surat Rekomendasi, Surat Keterangan atau yang sejenis dibuat/diterbitkan pada tahun saat mendaftar.

Baca juga: Pemerintah Kucurkan Rp 20 Triliun Ciptakan SDM Berkualitas Melalui LPDP

Syarat Beasiswa LPDP

1. Warga negara Indonesia (WNI)

2. Sudah lulus program D4/S1 atau S2 dari perguruan tinggi terakreditasi

3. Tidak sedang menempuh studi degree/non-degree baik S2 maupun S3

4. Tidak sedang mendaftar, menerima, atau akan menerima beasiswa lain 

5. Program studi dan perguruan tinggi tujuan kamu sesuai dengan ketentuan LPDP

6. Apabila kamu merupakan lulusan universitas luar negeri maka kamu harus melampirkan hasil penyetaraan ijazah dan konversi IPK

Baca juga: Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 Dibuka 4 Juli 2022, Berikut Jadwal, Syarat dan Cara Daftarnya

7. Melengkapi profil pendaftaran

8. Menandatangani surat pernyataan pada aplikasi pendaftaran

9. Menuliskan komitmen kembali ke Indonesia, rencana pasca studi, dan rencana kontribusi setelah menyelesaikan

10. Pendaftar program S3 maka kamu wajib menulis proposal penelitian

11. Menulis tautan atau riwayat publikasi ilmiah (jika ada)

(Tribunnews.com/Oktavia WW)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini