News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pemilu 2019 di Luar Negeri, Pemilih Gunakan Hak Pilih di Ambulans hingga Terpaksa Golput di Sydney

Editor: Daryono
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Suasana pemilu 2019 WNI di Washington DC yang disuguhi sejumlah hiburan pada hari H pelaksanaan pencoblosan, Sabtu (13/4/2019).

Antusias datangi TPS

WNI di banyak negara dikabarkan antusias mendatangi TPS di wilayahnya masing-masing, misalnya Denmark, Athena, dan Singapura.

Mereka menggunakan hak suaranya dengan datang langsung ke TPS atau memanfaatkan layanan pos.

Didampingi pengamat politik Rocky Gerung SBY melayani permintaan wawancara doorstop oleh media usai mencoblos di Pemilu 2019 di KBRI Singapura, Sabtu (13/4/2019). (HANDOUT)

Di Singapura, WNI sudah terlihat antre hingga mengular di depan Kantor KBRI di Cathsworth Road, bahkan sejak tempat pemungutan suara (TPS) belum dibuka.

TPS baru dibuka pada pukul 08.00 pagi waktu setempat, namun para pemilih sudah antre rapi di trotoar sekitar gedung beberapa jam sebelumnya.

Begitupula yang terjadi di Denmark, dan Athena, Yunani.

Baca: Pemilu Siap Digelar, Muhammadiyah Ajak Warganya Aktif Pemilih

WNI antusias menggunakan suaranya pada Pemilu 2019.

Meskipun tidak semua bisa datang dan memilih di TPS, namun WNI di luar negeri tetap bisa menyampaikan suaranya melalui surat pos atau kotak suara keliling.

Kisruh

Selain antusias para WNI, Pemilu 2019 di luar negeri juga diwarnai sejumlah kekisruhan dan masalah.

Sejumlah masalah itu antara lain surat suara tercoblos di Malaysia, atau berbagai kendala teknis seperti yang dialami WNI di Hong Kong.

Kasus surat suara tercoblos

Kabar paling menyita perhatian dari pelaksanaan pemilu di luar negeri adalah ditemukannya puluhan ribu surat suara yang tercoblos di dua tempat berbeda di kawasan Selangor, Malaysia.

Surat-surat suara ini telah dicoblos di pihak paslon nomor urut 01 Jokowi-Ma’ruf, dan anggota DPR RI dari partai Nasdem.

Suasana pemilu 2019 WNI di Washington DC yang disuguhi sejumlah hiburan pada hari H pelaksanaan pencoblosan, Sabtu (13/4/2019). (KBRI Washington DC)
Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini