News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Gaji Tersendat, Anggota DPRD Sungaipenuh Ramai-ramai Gadai SK

Editor: Wahid Nurdin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

ilustrasi

Namun demikian sejauh ini sebutnya, belum ada laporan dari bank terkait kredit macet.

Meskipun demikian, ia mengakui tak dipungkiri persoalan gaji yang tak dibayar selama enam bulan sedikit banyak akan berpengaruh pada angsuran kredit yang dibayar dari potongan gaji.

"Ya sudah sebulan ini angsuran kredit tidak dibayar, semua dewan yang gadai SK mengalami," ungkapnya.

Tidak adanya kredit macet juga diakui Kepala Pemasaran dan pelayanan Bank Jambi cabang Sungaipenuh, Edi Mulyono.

Ia mengaku ada sejumlah dewan yang menggadaikan SK tanpa menyebut nama.

Ia menyebutkan sistem pembayaran angsuran kredit dewan yang telah berjalan dengan pemotongan gaji setiap bulan.

Edi sendiri mengaku belum tahu kalau sudah dua bulan ini anggota DPRD kota Sungaipenuh tidak menerima gaji ataupun tunjangan.

Namun Edi menyatakan sejauh ini belum berdampak signifikan terhadap non perfoming loan (NPL) alias kredit macet.(*) 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini