TRIBUNNEWS.COM - Seorang remaja melakukan aksi konyol 'memburu telolet' dengan cara yang sangat membahayakan.
Ia mencegat bus di tengah jalan sambil memegang kertas. Lebih keterlaluan lagi, ia juga mencegat bus sambil memelorotkan celananya.
Adapun video adegan yang tak patut ditiru ini beredar luas di jaringan Instagram.
Belum diketahui identitas maupun lokasi aksi itu dilakukan.
Namun sejumlah netizen melaporkan salah satu akun instagram yang mirip dengan remaja di video tersebut. (*)
BERITA REKOMENDASI