News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kondisi Pasien Campak dan Gizi Buruk di RSUD Agats Membaik

Editor: Eko Sutriyanto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penanganan anak kurang gizi di Papua

“Karena yang menjadi penyebab gizi buruk dan campak itu ada banyak faktornya, seperti pola makan, tidak PHBS, dan tidak menjaga kebersihan lingkungan. Bahkan bisa saja pasien yang tadinya dinyatakan sembuh dan bisa pulang, beberapa waktu kemudian dia balik lagi dengan penyakit yang sama,” kata dr. Fathih, SpA.

Baca: Irjen Boy Rafli Sebut 4 Kabupaten di Papua Rawan Konflik Pilkada

Pernah ada pengalaman beberapa kasus, dokter Fathih mengatakan ada 2 kasus yang baru dia lihat.

Saat itu kondisi pasien gizi buruk sudah bagus dan diperbolehkan pulang, tetapi beberapa waktu kemudian pasien tersebut kembali lagi dengan masalah yang sama.

“Karena tadi, gizi buruk bukan hanya soal makan. Pasien sudah kembali ke kampung, tapi balik lagi ke rumah sakit dengan gizi buruk. Karena orang tuanya tidak memberi pola makan yang benar dan lingkungannya tidak bersih,” kata dokter Fathih.

Di samping itu, jumlah pasien yang sudah diizinkan pulang sampai saat ini masih dalam proses pendataan.

Namun demikian, dokter Fathih menekankan jangan sampai pasien yang sudah pulang kembali lagi ke RSUD dengan penyakit yang sama, dan mudah-mudahan itu tidak muncul lagi.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini