Bukan tidak mungkin dari mereka lahir sosok pemimpin atau orang sukses dimasa depannya.
“Semoga saja pemerintah lebih memperhatikan langsung ke tempatnya. Bertemu guru yang benar-benar bekerja setiap hari terjun langsung ke lapangan."
"Ini agar mendapat penjelasan yang riil dari guru yang benar-benar mengajar, wali murid dan masyarakat sekitar sekolah,” pinta Ulan.(rws)
BERITA REKOMENDASI