Ia memakai sarung oranye dengan kemeja berwarna krem.
Sedangkan mayat Farida ditemukan dengan posisi telungkup, kepala menghadap tanah.
Ia memakai atasan berwarna hijau tua dan sarung berwarna hijau muda bermotif bunga.
"Korban Farida menderita luka bacok di paha kiri dan leher," ujar Suyitno.
Penulis: Ahmad Faisol
Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul BREAKINGNEWS - Mayat Pria - Wanita Penuh Luka Bacok Ditemukan Terkapar Dekat Pasar Tona'an Bangkalan
Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Mayat Pria-Wanita Ditemukan Penuh Luka Bacok di Dekat Pasar Tona'an Bangkalan Diduga terkait Asmara