News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Bencana Banjir

2 Orang Tewas Saat Banjir dan Longsor di Kepulauan Sangihe

Editor: Hendra Gunawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Peristiwa bencana alam banjir bandang dan tanah longsor terjadi di Kampung Lebo Kecamatan Manganitu Kabupaten Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, Jumat (3/1/2020) sekitar pukul 05.30 WITA.

TRIBUNNEWS.COM, KEPULAUAN SANGIHE - Peristiwa bencana alam banjir bandang dan tanah longsor terjadi di Kampung Lebo Kecamatan Manganitu Kabupaten Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, Jumat (3/1/2020) sekitar pukul 05.30 WITA.

Berdasarkan rilis BNPB, bencana tersebut mengakibatkan dua orang meninggal dunia, sejumlah warga luka-luka dan puluhan rumah penduduk rusak.

Adapun data korban meninggal dunia dan luka-luka serta kerusakan rumah sebagai berikut :

Meninggal dunia:

1. Lahode Mangape, (L) umur 83 tahun, warga Lindongan II Kampung Lebo Kecamatan Manganitu. Korban meninggal karena hanyut terbawa arus banjir bandang dan sempat ditemukan warga disekitar pantai kampung Lebo pada pukul 08.00 WITA dalam keadaan hidup, namun setelah dievakuasi ke Puskesmas terdekat korban meninggal dunia.

Peristiwa bencana alam banjir bandang dan tanah longsor terjadi di Kampung Lebo Kecamatan Manganitu Kabupaten Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, Jumat (3/1/2020) sekitar pukul 05.30 WITA.

2. Armando Makanagin, (L) umur 18 tahun warga Lindongan III Kampung Lebo Kecamatan Manganitu.

Baca: Banjir dan Longsor di Jabodetabek, Jumlah Pengungsi Capai 173 Ribu Jiwa, Kota Depok Paling Terdampak

Baca: Peduli Banjir, BRI Beri Pengobatan Gratis kepada 500 Kepala Keluarga di Tambun-Bekasi

Baca: Bencana Banjir dan Longsor di Jabar Tewaskan Tujuh Orang Tewas dan 4.000 Rumah Terendam

Korban Luka-Luka

1. Wilmar Budiman (L) 72 tahun dirawat di Rumah Sakit Liun Kendaghe

2. Utce Makawimbang (P) 46 tahun dirawat di Puskesmas Managanitu

3. Valen Pubikiran (L) 13 tahun dirawat di Puskesmas Manganitu

Kerusakan/Hilang Rumah

1. kel.Aroyo-Diamanis

2. kel.Budiman-Gahaube

3. kel.Lorina-Gahamendu

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini