Sebelumnya, ahli buaya dari Negara Australia Matt Wright dan Cris Wilson, telah mencoba menyelamatkan buaya berkalung ban tersebut.
Namun hampir sepekan lamanya sampai izin kunjungan keduanya habis, buaya berkalung ban belum juga dapat diselamatkan. (TribunPalu.com/Isti Prasetya - Muhakir Thamrin)
Artikel ini telah tayang di Tribunpalu.com dengan judul Pernah Gagal, Panji Petualang Temukan 'Buaya Berkalung Ban' di Tempat Tak Terduga, Warganet Ngakak
BERITA REKOMENDASI