Jadi, ada video yang tersebar bahwa pelakunya dari militan KNPB itu tidak benar.
"Dia datang, setelah pembakaran itu sudah terjadi. Jadi dia hanya mengklaim dan di viralkan," ucapnya.
Sehingga, seolah-olah yang mengakibatkan kebakaran adalah para militan KNPB itu.
Saat ini, pihaknya sedang melakukan pencarian para pelaku yang membakar perusahaan tersebut.
"Termasuk yang ada dalam video dan membawa senjata rakitan itu akan kita cari," tegas Erwindi.
"Kita sudah tau nama-nama mereka yang ada di dalam videonya," ujarnya.
Artikel ini telah tayang di Tribunpapuabarat.com dengan judul Bupati Bernard Sagrim Ungkap Situasi Keamanan Pasca-aksi Pembakaran Perusahaan Kayu di Maybrat